Fasilitas SMP PGRI Kasihan
1
Laboratorium Komputer di SMP PGRI Kasihan dilengkapi dengan komputer server dan 21 komputer client untuk mendukung pelaksanaan maple Informatika dan pelaksanaan Ujian bebrbasis komputer.
2
Laboratorium Bahasa di SMP PGRI Kasihan dilengkapi dengan komputer server dan 24 komputer client untuk mendukung pelaksanaan maple Bahasa dan pelaksanaan Ujian bebrbasis komputer.
Laboratorium IPA di SMP PGRI Kasihan memiliki ruangan yang cukup luas dan nyaman dilengkapi dengan fasilitas alat-alat percobaan untuk mendukung proses pembelajaran mata pelajaran IPA.
4
Perpustakaan Sekolah di SMP PGRI KASIHAN, dilengkapi dengan koleksi berbagai buku baik fiksi dan non fiksi, untuk mendukung proses pembelajaran semua mata pelajaran dan meningkatkan minat baca siswa untuk kegiatan literasi sekolah
5
SMP PGRI KASIHAN memiliki studio musik yang dilengkapi dengan berbagai jenis alat musik seperti drum, gitar, organ, dsb untuk mendukung kegiatan extrakurikuler musik.
EKSTRAKURIKULER
1. Musik